Sebagai seorang petlovers pasti menginginkan semua hal yang terbaik untuk hewan peliharaannya. Salah satu hal yang dapat dilakukan yaitu dengan memberikan parfum pada tubuh atau bulu hewan peliharaannya agar tercium lebih wangi dan segar.
Cologne Boaam adalah parfum untuk kucing atau anjing yang dibuat secara khusus agar kucing lebih nyaman, aman di bulu, dan juga kulitnya. Cara pakainya juga tergolong sangat mudah, cukup semprotkan ke seluruh permukaan bulu kucing atau anjing kesayangan Anda dan hindari penyemprotan di area mata juga mulut. Dapat dipergunakan setiap saat.
Spesifikasi Produk:
Special for cat.
Tersedia dalam 2 pilihan aroma, yaitu soft red dan vanilla creamy.
Dikemas dalam ukuran 100 ml.
Note: Mohon cantumkan varian yang diinginkan dan bila tidak mencantumkan varian dalam pesanan, maka akan dikirim secara acak (random) sesuai stok tersedia, terima kasih.