Batu warna-warni merupakan batu import dari Taiwan yang banyak digunakan sebagai hiasan pada dasar (lantai) aquarium. Bentuknya yang beragam dengan berbagai macam warna dapat membuat tampilan pada aquarium menjadi lebih cantik dan menarik. Aman untuk ikan. Warna pada batu tidak akan luntur bahkan tidak akan mencemari air pada aquarium. Namun, untuk menjaga agar batu tetap steril digunakan pada awal pemakaian, sebaiknya batu dicuci terlebih dahulu.
Berat bersih: 500 gram